Fenomena layar Hp berubah menjadi hitam dalam keadaan menyala terjadi karena adanya kerusakan pada bagian dioda yang berhubungan komponen filter backlight. Untuk memperbaikinya, kamu harus mencari komponen tersebut Tidak perlu khawatir, berikut cara atasinya tanpa memperbaiki komponen dioda.
Cara Atasi Layar Ponsel yang Hitam dalam Keadaan Menyala
- Keluarkan Baterai, Kartu SIM, dan Memori
Apabila layar ponsel kamu berubah menjadi hitam tapi menyala, kamu bisa matikan ponsel terlebih dahulu dan keluarkan kartu SIM, memori, dan baterai. Setelah itu, nyalakan ponsel kembali. Cara ini kerap efektif, mudah dan cepat dalam mengembalikan layar telepon genggam menjadi kembali normal. Apabila belum berhasil, kamu bisa melakukan cara selanjutnya.
- Bersihkan Cache pada Ponsel
Cara lain yang bisa dilakukan untuk mengatasi layar ponsel hitam dalam keadaan menyala adalah bisa dilakukan dengan membersihkan Cache di ponsel. Cache merupakan salah satu bagian sistem ponsel. Apabila Cache ponsel terlalu banyak, layar ponsel akan berubah menjadi warna hitam atau ngeblank. Oleh karena itu, kamu perlu bersihkan Cache pada ponsel.
Kasus layar Hp yang berubah menjadi warna hitam dalam keadaan menyala ini sangatlah umum terjadi. Hal ini terjadi karena adanya kerusakan pada bagian dioda. Namun, kamu tidak perlu khawatir untuk memperbaiki komponen ini. Kamu bisa mengikuti cara mengatasi layar Hp hitam tapi nyalaย di atas. Kedua cara tersebut terbilang sangat membantu dan berhasil.