Warna Baju untuk Foto Buku Nikah yang Cocok Digunakan

Foto untuk buku nikah memiliki kententuan dengan menggunakan latar biru. Untuk menyesuaiakan baju yang akan digunakan dengan latar atau background agar sesuai cukup sulit. Sehingga beberapa rekomendasi warna baju di bawah ini dapat Anda gunakan agar serasi dengan latar dan pasangan Anda.

  1. Menggunakan warna mustard cocok dengan background biru. Kombinasi ini akan selaras dan memberi kesan hangat dan penampilan Anda lebih segar. Bagi Anda yang menggunakan hijab sesuaikan warna yang cocok seperti coklat yang tidak terlalu terang.
  2. Menggunakan warna baju navy yang senada dengan warna background, memilih warna ini akan membuat Anda lebih tampak cerah difoto. Bagi yang menggunakan hijab bisa memadukan dengan warna biru muda tau putih.
  3. Menggunakan baju dengan warna soft pink, Anda akan terlihat cantik dan manis pada pas foto. Jika menggunakan hijab warna yancocok adalah warna bau atau warna nude lain yang cocok.
  4. Menggunakan baju dengan warna abu-abu, warna netral ini tidak membuat kesan membosankan namun memberi kesan elgan dalam pas foto Anda. Selain itu warna abu-abu akana memberi kesan preppy dan juga edgy.
  5. Menggunakan warna baju nude yang memudahkan untuk mengkombinasikan dengan warna apapun. Foto Anda akan terkesan calm dan cocok untuk semua warna kulit.

Beberapa rekomendasi di atas apat Anda kenakan selain menggunakan baju berwarna putih.

Warna Baju untuk Foto Buku Nikah yang Cocok Digunakan
Scroll to top